PENTINGKAH NILAI AKADEMIK BAGI MAHASISWA

posted in: Akademik | 0

Agar bisa memiliki Nilai Akademik yang baik mahasiswa harus memperhatikan dan mengerti materi – materi ajar yang diberikan oleh Dosen. Melaksanakan tugas – tugas yang telah diberikan dengan baik dan tepat waktu. Pahamilah setiap mata kuliah disetiap semester dan tugas yang diberikan. Karena itulah yang menjadi penilaian bagi Dosen selain dari kehadiran absensi, mid semester dan ujian akhir semester.

Jika mahasiswa memiliki keunggulan dibidang non akademis itu merupakan kekeliruan. Hanya karena minat dan bakat dalam bidang seni dan olahraga. Mahasiswa juga harus mampu dalam bidang akademik dan menyeimbangkan kemampuan akademik dan non akademik. “Dalam kegiatan kampus ada intrakurikuler dan esktrakurikuler. Intrakurikuler yaitu menyangkut kegiatan akademik dan Ekstrakurikuler yaitu menyangkut kegaitan diluar akademik pungkas kata Ibu Wakil Dekan I (Bidang Akademik FPIK-UPS Tegal) Ir. Sri Mulyani, M.Si di ruang kerjanya kepada Redaksi (19/ Juli).

Related Posts via Categories

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *